VCS dan Git

Git sebenarnya adalah sebuah VCS atau Version Control System. Walaupun Git berbeda dengan VCS yang lain namun memiliki tujuan yang sama yaitu menyimpan versi dari software yang kita kembangkan.

Git memungkinkan kita untuk bekerja secara bersama-sama. Git memungkinkan setiap orang memiliki versi-versi tersendiri atau melanjutkan versi yang sudah ada.

Contoh VCS seperti Bazaar, Subversion, Mercurial, CVS, RCS dan lain-lain.

lalu apa beda Git dengan Version Control System yang lain, bisa digambarkan seperti berikut
VCS pada umumnya di gambarkan sebagai berikut


0 komentar: